INILAHCOM, Jakarta - Kini bukan hanya manusia saja yang mampu memecahkan kubus rubik, karena robot pun bisa.
Saluran Maker Project di YouTube melalui video unggahan terbarunya memperlihatkan peragaan dari robot pemecah kubus rubik.
Robot pemecahkan kubus rubik ini dibangun dengan menggunakan teknologi komputer Raspberry Pi dan dibuat oleh pihak Otvinta.
Tonton video-videonya di bawah ini:
Inilah Robot Pemecah Kubus Rubik Baca Berita Dari Sumber http://ini.la/2412605
Tidak ada komentar:
Posting Komentar