Rubrik Teknologi: Ilmuwan Ciptakan Robot untuk Aktivitas Outdoor

Laman

Rabu, 01 Maret 2017

Ilmuwan Ciptakan Robot untuk Aktivitas Outdoor

INILAHCOM, Jakarta - Setelah sekian lama akhirnya para ilmuwan membuat robot yang mampu melakukan aktivitas outdoor. Seperti apa?

Ghost Minitaur adalah robot yang mampu melakukan aktivitas outdoor seperti melompat, berjalan di wilayah berbatu, dan masih banyak lagi.



Pihak yang mengerjakan robot Ghost Minitaur adalah Ghost Robotics. Rencananya The Minitaur akan diterapkan untuk bidang sains, militer, dan lain-lain.

Simak detail dari robot Ghost Minitaur melalui tautan berikut. Tonton pula video peragaannya di bawah ini:


Ilmuwan Ciptakan Robot untuk Aktivitas Outdoor Baca Berita Dari Sumber http://ift.tt/2mviQTp

Tidak ada komentar:

Posting Komentar