Rubrik Teknologi: Facebook Ubah Sistem Kerja di Fitur Trending Topic

Laman

Senin, 29 Agustus 2016

Facebook Ubah Sistem Kerja di Fitur Trending Topic

INILAHCOM, San Francisco - Raksasa jejaring sosial Facebook mengumumkan perubahan sistem kerja dari fitur Trending Topic-nya. Seperti apa?

Dalam blog resminya, Facebook mengumumkan bahwa bagian Trending Topics pada News Feed akan berjalan otomatis, dan kurator berita yang sebelumnya dilakukan oleh manusia, akan ditiadakan.

Meskipun begitu, tim Facebook yang dari manusia akan tetap mendukung bagian Trending Topics, dengan memisahkan tagar-tagar.

Jadi para editor/ kurator berita (manusia) tidak lagi menulis deskripsi untuk Trending Topics. Algoritma lah yang akan melakukannya.

Simak detailnya di tautan berikut.


Facebook Ubah Sistem Kerja di Fitur Trending Topic Baca Berita Dari Sumber http://ift.tt/2bwU0vE

Tidak ada komentar:

Posting Komentar